بسم الله الرحمن الرحيم
Assalamu'alaikum, kali ini saya akan berbagi ilmu tentang web server apache dengan tampilan indexnya menggunakan PHP (recursive acronyme : Hypertext Preprocessor). PHP adalah sebuah bahasa pemrograman yang banyak digunakan khususnya untuk Web Development.
1. Pertama kita install phpnya
2. Selanjutnya kita setting agar apache ini mau menampilkan file .php sebagai tampilan webnya, kita setting pada file httpd.conf
3. Kita tambahkan perintah index.php pada bagian DirectoryIndex
4. Selanjutnya kita edit file php.ini yang berada pada directory /etc, setelah itu cari script date.timezone, rubahlah menjadi date.timezone = "Asia/Jakarta"
5. Setelah itu kita lakukan restart pada service httpdnya, supaya httpd dapat menerapkan konfigurasi yang baru saja kita lakukan
6. Selanjutnya kita buat file index.php, masukkan script sederhana untuk menampilkan keterang waktu pada website kita
7. Setelah itu kita lakukan restart pada service httpdnya lagi
Sekian dari saya, mohon kritik dan sarannya
Wassalamu'alaikum
Topologi
Konfigurasi
#Requirement :
1. Pertama kita install phpnya
2. Selanjutnya kita setting agar apache ini mau menampilkan file .php sebagai tampilan webnya, kita setting pada file httpd.conf
3. Kita tambahkan perintah index.php pada bagian DirectoryIndex
4. Selanjutnya kita edit file php.ini yang berada pada directory /etc, setelah itu cari script date.timezone, rubahlah menjadi date.timezone = "Asia/Jakarta"
5. Setelah itu kita lakukan restart pada service httpdnya, supaya httpd dapat menerapkan konfigurasi yang baru saja kita lakukan
6. Selanjutnya kita buat file index.php, masukkan script sederhana untuk menampilkan keterang waktu pada website kita
7. Setelah itu kita lakukan restart pada service httpdnya lagi
Client Test
Akseslah alamat domainnya beserta, /index.phpnyaSekian dari saya, mohon kritik dan sarannya
Wassalamu'alaikum
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan Komentarnya ^^